Seharusnya Sirna

kukira rasa telah usai, musnah terurai, bersama para rindu
: oleh waktu,
dalam tunggu paling jemu,
demi satu temu;
yang berakhir tak memihakku

sekarang tanpa aba kamu kembali: bertamu, 
membawa sejumlah rindu;
menorobos ruang biru,
mendesirkan rasa yang seharusnya sirna
: dari masa lalu

Komentar

Banyak dilirik 👀👀

Malam